Kamis, 17 November 2011

Araiphama Gigas Alias Piracucu

Araiphama Gigas Alias Piracucu Fish

1219216796-2027415606321
Araipama Gigas (Pirarucu), adalah sejenis ikan raksasa yang berasal dari Sungai Amazone, Amerika Selatan. Arapaima gigas merupakan ikan air tawar terbesar di dunia. Ikan dari keluarga arwana ( Tukul Arwana???) ini, pada saat dewasa bisa mencapai panjang lebih dari 4,5 meter, dengan berat sampai dengan 200 kg.
Ikan langka ini dapat mencapai ukuran lima meter dan dapat hidup di lingkungan yang kering dengan kadar oksigen yang sedikit. Lidah ikan ini oleh penduduk setempat sering dijadikan ampelas atau kikir untuk menghaluskan permukaan kayu !!!. Keunikan lainnya apabila air di lingkungannya kering, ia akan menggulung menjadi bola( bola???) dan membenamkan diri ke lubang sampai air kembali datang. Ikan Pirarucu merupakan salah satu ikan yang terbesar di dunia ( Untuk Golongan Ikan Air Tawar !). Dan ini sebagian gambar- gambar do’i :
pirarucu-126
pirarucu-426
pirarucu-326
pirarucu
95077603
( Ikan ini masih sejenis dengan Araiphama gigas, penulis kurang tau nama ilmiahnya apa, yaa sebangsa lele lah klo untuk orang Indonesia, tapi klo dimasak buat pecel lele, kira- kira enak gak ya??? :D …………….).
pirarucu-fish

Tidak ada komentar:

Posting Komentar